4 Cara Alami Mengatasi Sembelit

herbaloka - Bagi anda yang sudah merasakan sembelit mungkin berpikir "bagaimana cara mengatasi sembelit?" Ya, untuk itulah kami akan mengulasnya pada ulasan kali ini.
Sembelit bisa dikatakan "penghancur program diet" karena memang kotoran yang tidak keluar dengan alami dan lancar. Sehingga lemak pun mudah menimbun di area perut. Nah dibawah ini adalah cara alami mengatasi sembelit.
Dalam kebanyakan kasus, sembelit dapat hilang dengan sendirinya tanpa pengobatan. Cara terbaik untuk mengatasi sembelit adalah dengan mengubah gaya hidup kita. Rajin berolahraga, mengkonsumsi makanan yang kaya akan serat dan minum banyak air.
Beberapa orang berhasil mengatasi sembelit dengan mengkonsumsi obat pencahar. Tapi ingat, anda harus hati-hati menggunakannya dan gunakan jika benar-benar diperlukan.
Cara terbaik mengatasi sembelit adalah mencari tahu apa yang menyebabkan sembelit. Mungkin ada penyakit atau kondisi yang menyebabkan anda terkena sembelit.
Berikut ini adalah beberapa cara mengatasi sembelit :
  • Mulailah untuk mengkonsumsi air.setidaknya minumlah 3 liter air setiap hari. Hal ini sangat di rekomendasikan dan sangat efektif untuk mengatasi sembelit.
  • Pastikan anda mengkonsumsi cukup serat setiap harinya. Jika anda terkena sembelit, hal ini menandakan anda tidak mengkonsumsi serat yang cukup. Segera rubah pola makan anda dan terapkan pola makan yang sehat. Serat akan membantu anda untuk menenangkan usus.
  • Untuk membantu mencegah sembelit, hindari asupan susu, yogurt dan makanan yang memiliki kandungan lemak dan kolesterol yang tinggi.
  • Tingkatkan aktivitas fisik anda. Usahakan anda melakukan olahraga setiap pagi seperti jogging, bersepeda atau berenang.
Jika sembelit anda sudah terlalu parah, cara mengatasi sembelit yang terbaik adalah segera mengunjungi dokter.

SUKA ARTIKEL INI? YUK BAGIKAN!

  • Share to Facebook
  • Share to Twitter
  • Share to Google+
  • Share to Stumble Upon
  • Share to Evernote
  • Share to Blogger
  • Share to Email
  • Share to Yahoo Messenger
  • More...

Tidak ada komentar :

Leave a Reply

Scroll to top